Bank BWS lumayan populer untuk nasabah pensiunan, bagi yang ingin bekerja di sini cek dulu gaji pegawai Bank Woori Saudara ini.
Pencarian kata kunci Gaji Pegawai Bank Woori Saudara Indonesia 1906 muncul di benak kita semua.
Lalu bagaimana dengan gaji dari para pegawai bank yang akrab disebut BWS ini?
Daripada menduga-duga lebih baik simak informasi lengkapnya berikut ini.
Tercatat di tahun 2020 jumlah total dari karyawan Bank Woori Indonesia mencapai 1.445, dan bagi yang belum tahu banyak tentang bank ini, Anda akan mengetahuinya pada bagian sub judul profil perusahaan.
Sangat menarik jika kita membahas mengenai Bank yang termasuk dalam kategori bank swasta ini, pasalnya Bank Woori bersaudara ini memiliki sejarah yang cukup panjang.
Tidak hanya itu saja, dalam segi SDM pun Bank Woori terhitung sangat selektif dalam penerimaan pegawai baru, jadi tidak heran apabila Anda nantinya yang ingin melamar akan menemukan beragam seleksi yang cukup terbilang rumit.
Baca juga: Berapa Gaji Pegawai Bank Mayapada Internasional 2024?
Profil Bank Woori Saudara Indonesia
PT Bank Woori Saudara Indonesia 1906 ini didirikan pada tahun 1906 yang di mana Bank ini awalnya adalah Himpoenan Saudara.
Secara izin Himpoenan Saudara resmi memiliki izin untuk melakukan operasionalnya sebagai Bank Tabungan di tahun 1955, Hal ini tertuang berdasarkan Surat Kemenkeu Nomor .249.542/U.M II yang tercatat tertanggal 11 November 1955.
Kemudian di Tahun 1974 terjadi perubahan bentuk hukum yaitu menjadi Perseroan Terbatas dengan nama, PT Bank Tabungan HS 1906, Hal ini tercatat berdasarkan akta pendirian Nomor 30 tanggal 15 Juni 1974.
Puluhan tahun berlalu, Pada Tahun 2014 Himpoenan Saudara pun mulai menjalin hubungan kerjasama strategis dengan Woori Bank Korea.
Kerja sama ini ditandai dengan hadirnya Woori Bank Korea dan PT Bank Woori Indonesia, yang merupakan anak perusahaan dari Woori Bank Korea di Indonesia yang sekaligus menjadi pemegang saham Bank.
Dengan masuknya dua bank tersebut, maka terjadi perubahan susunan pada pemegang saham yang dilakukan melalui proses pengalihan saham milik dari Ir. Arifin Panigoro dan PT Medco Intidinamika kepada Woori Bank Korea dan PT Bank Woori Indonesia, Hal ini sebagaimana tercantum dalam Akta Nomor 66 yang tercatat tertanggal 28 Januari 2014.
Pasca pengalihan saham yang dilakukan pada awal 2014, maka di akhir tahun 2014 telah terjadi merger yaitu di mana PT Bank Woori Indonesia dengan resmi melakukan penggabungan usaha ke dalam Bank, hal ini sesuai dengan diterbitkannya Surat Keputusan Menkumham Nomor AHU-00128.40.40.2014 yang tercatat tertanggal 30 Desember 2014.
Setelah melakukan merger maka secara resmi PT Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk berubah nama menjadi “PT Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk” yang tertuang berdasarkan Akta Nomor 42 tertanggal 24 Desember 2014.
Daftar Pemegang Saham PT Bank Woori Saudara Indonesia:
- Woori Bank Korea senilai 79,88%
- Arifin Panigoro senilai 9,60%
- Umum senilai 10,52%
Produk dan Layanan Bank Woori Saudara
Tak lengkap rasanya jika membahas mengenai gaji pegawai Bank Woori Saudara namun belum mengetahui apa saja produk dan layanan yang tersedia di Bank Woori Saudara.
Di bawah ini telah kami rangkum mengenai apa produk serta layanan yang tersedia di Bank Woori Saudara, antara lain:
SIMPANAN
1. Tabungan
Merupakan produk yang pastinya ada di suatu bank. Bank Woori Saudara juga mempunyai produk tabungan, di mana ini merupakan dana pihak ketiga ke bank yang penarikannya hanya bisa dilakukan dengan syarat-syarat tertentu.
2. Tabungan Woori Saudara (USD)
Tabungan Woori Saudara Dollar menjadi produk tabungan yang ditujukan untuk nasabah perorangan dan non perorangan.
Tabungan ini memberikan pilihan penyimpanan uang dengan bentuk uang asing, setoran awalnya terbilang ringan dan juga bebas biaya administrasi.
Keunggulan:
- Nasabah bisa mendapatkan layanan informasi mengenai Tabungan Woori Saudara Dollar di Woori Saudara Call selama 24 jam.
- Nasabah tidak dikenakan biaya administrasi untung mata uang Dillar.
- Penyetoran dan juga penarikan yang bisa dilakukan dengan mata uang USD dan Rupiah.
3. Tabungan Premium
Bagi Anda yang aktif dalam melakukan transaksi, Bank Woori Saudara mempersembahkan tabungan premium yang akan memberikan fitur istimewa untuk nasabah.
Tidak hanya itu saja, aktivitas keuangan melalui ATM Woori Saudara pun akan lebih mudah dengan tabungan premium ini.
Fasilitas:
- Suku bunga yang kompetitif.
- Nasabah akan mendapatkan fasilitas kartu ATM.
- Transaksi secara online yang mudah di semua kantor cabang Bank Woori Saudara.
4. Giro & Rekening Koran
5. TASKA (Tabungan Woori Saudara Berjangka)
6. Deposito
Selanjutnya adalah Deposito yang menjadi produk andalan dari gaji pegawai Bank Woori Saudara.
Di mana deposito merupakan simpanan dana pihak ketiga yang untuk menarik dananya hanya bisa dilakukan di waktu-waktu tertentu saja sesuai dengan tanggal jatuh tempo yang disepakati.
Sedangkan untuk waktu jatuh tempo yang ada di Deposito Bank Woori Saudara adalah 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan, 12 bulan, dan 24 bulan.
Beberapa jenis Deposito yang tersedia di Bank Woori Saudara yaitu:
- Deposito Berjangka: Merupakan simpanan pihak ketiga yang ada di bank, untuk penarikannya hanya bisa dilakukan di waktu tertentu sesuai dengan perjanjian antara nasabah dengan bank.
- Deposito Berjangka Harian (Deposito On Call): Ini merupakan simpanan nasabah atau pihak lain ke bank yang dananya hanya bisa ditarik sesuai dengan syarat penarikan dengan pemberitahuan dan memiliki jangka waktu harian yang diinginkan oleh deposan.
7. Tabungan Installment BWS
Ini merupakan tabungan angsuran yang tujuannya untuk membantu nasabah dalam merencanakan keuangan mereka.
Nasabah akan menyetorkan angsuran sesuai dengan jumlah yang disepakati (jumlahnya tetap) secara bulanan di periode tertentu, tanggal yang tetap, dan nasabah bisa menarik dananya kembali sesuai kontrak di tanggal jatuh tempo.
Fitur Produk:
- Jenis mata uang yang digunakan yaitu Dollar (USD) dan Rupiah (IDR).
- Dapat digunakan untuk nasabah Perusahaan.
- Gratis biaya administrasi.
- Dengan jangka waktu tabungan minimal 6 bulan.
- Membuka rekening Tabungan Woori Saudara (mata uang Rupiah atau US Dollar) menjadi tabungan relasi dan rekening penampungan pencairan.
- Untuk minimal nominal setoran bulanan yaitu Rp1.000.000 (perusahaan) dan 100 USD (Corporate).
- Pembayaran bunga dilakukan ketika tanggal jatuh tempo.
8. Tabungan Cerdas
9. Tabungan K-pop
10. Simpanan Pelajar (Simpel)
Simpel (Simpanan Pelajar) adalah tabungan yang ditujukan untuk siswa, diterbitkan secara serentak oleh bank-bank di Indonesia dengan tujuan untuk menumbuhkan budaya menabung sejak dini.
Syarat:
- Kartu Identitas Anak *Jika ada.
- Mengisi formulir pembukaan rekening yang tersedia.
- Kartu Pelajar / Surat Keterangan dari sekolah.
- Fotokopi KK atau Akte Kelahiran nasabah.
- Fotokopi bukti identitas orang tua/wali yang masih berlaku.
11. Tabunganku
Ini merupakan produk tabungan dengan syarat yang ringan dan mudah. Siapa saja bisa membuka rekening Tabunganku dan bisa menumbuhkan budaya menabung untuk masyarakat.
Keuntungan:
- Nasabah akan mendapatkan fasilitas kartu ATM untuk mereka bertransaksi.
- Biaya administrasi yang ringan.
KREDIT
1. Kredit Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)
Sesuai dengan namanya, ini merupakan kredit yang diberikan oleh Bank Woori Saudara untuk investasi dan juga modal kerja pelaku Usaha Kecil dan Menengah.
Dengan pinjaman maksimal hingga Rp500 juta.
2. Kredit Pegawai (KUPEG)
KUPEG (Kredit Pegawai) adalah produk kredit yang bisa digunakan untuk beragam keperluan (multi guna) sifatnya yaitu primer dan sekunder.
Menyediakan pelayanan dan proses pencairan kredit yang cepat dan jangka waktu pengembalian pun dapat disesuaikan dengan kemampuan nasabah.
3. Kredit Pekerja (KUJA)
KUJA adalah pembiayaan kredit yang bisa digunakan untuk keperluan konsumtif (short term facility).
4. KUPEN Saudara
KUPEN (Kredit Pensiun) adalah pinjaman yang diberikan oleh Bank Woori Saudara kepada pensiunan.
Dengan produk ini, nasabah bisa mendapatkan fasilitas kredit, baik itu untuk keperluan modal usaha atau keperluan konsumtif lainnya.
Pelayanan dan proses pencairan kredit terbilang sangat cepat dan jangka waktu pengembalian bisa disesuaikan dengan kemampuan nasabah.
5. KUPEN Hybrid
KUPEN Hybrid dari gaji pegawai Bank Woori Saudara adalah pinjaman yang diberikan oleh bank ke calon pensiunan.
Dengan KUPEN Hybrid maka nasabah bisa mendapatkan fasilitas kredit untuk keperluan modal usaha atau keperluan konsumtif.
Pelayanan dan proses pencairan kredit terbilang sangat cepat dan jangka waktu pengembalian bisa disesuaikan dengan kemampuan nasabah.
6. Kredit Tunjangan Hari Tua (THT)
Kredit THT (Tunjangan Hari Tua) adalah pinjaman yang diberikan oleh Bank Woori Saudara ke pensiunan dengan tunjangan hari tua.
Dengan produk Kredit THT ini maka Anda bisa mendapatkan fasilitas kredit untuk modal usaha atau keperluan konsumtif.
Pelayanan dan proses pencairan kredit terbilang sangat cepat dan jangka waktu pengembalian bisa disesuaikan dengan kemampuan nasabah.
7. Kredit Pemilikan Hunian (KPH)
8. Kredit Korporat
Merupakan produk kredit yang diberikan oleh bank untuk badan usaha yang asetnya lebih dari Rp10 miliar atau dengan omset lebih dari Rp50 miliar.
9. Kredit Kepemilikan Kendaraan Bermotor
10. Back to Back Konsumtif
Ada juga produk back to back konsumtif yang bisa dipilih oleh nasabah Bank Woori Saudara.
WEALTH MANAGEMENT
1. Bancassurance
Bancassurance adalah suatu produk kerjasama dari bank dan perusahaan asuransi untuk memasarkan produk asuransi atau gabungan produk asuransi dan juga bank ke nasabah bank.
Bekerja sama dengan partner finansial yang sudah terpercaya dan tentunya ahli di bidangnya, Bank Woori Saudara dapat memberikan produk yang sesuai dengan kebutuhan, preferensi dan rencana finansial nasabah.
2. Obligasi
3. Saham Referral
LAYANAN LAINNYA
Sedangkan untuk layanan lain yang tersedia di Bank Woori Saudara adalah sebagai berikut:
- BWS Internet & Mobile Banking
- Kartu ATM/Debit
- BWS FLAZZ
- ATM Woori Saudara (Member ATM Bersama dan Prima)
- Pembayaran Telepon Telkom
- Mediasi Perbankan
- International Banking
- Common Reporting Standard (CRS)
- Pembayaran Kartu Kredit
- Electronic Data Capture (EDC)
- Transfer/Inkaso
- Layanan Penerimaan Negara
- SIMODIS
Kantor dan Kontak Bank Woori Saudara
Berikut adalah informasi mengenai kantor dan kontak Bank Woori Saudara:
Kantor Pusat
Treasury Tower Lt. 26 & 27 SCBD, Jl. Jend. Sudirman No. 52-53, Senayan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
BWS CALL 1500-012
[email protected]
Baca juga: Berapa Gaji Karyawan Bank BTPN Semua Posisi 2024?
Total Jaringan Kantor dan ATM Bank Woori
BWS memiliki total 84 titik jaringan kantor cabang pembantu dan ATM yang tersebar di beberapa wilayah di Indonesia di antaranya:
- Bandung
- Banjar
- Banjarnegara
- Bantul
- Batu
- Bekasi
- Bogor
- Bojonegoro
- Boyolali
- Brebes
- Bulelen
- Ciamis
- Cianjur
- Cibinong
- Cikampek
- Cikarang
- Cilacap
- Cilegon
- Cimahi
- Cirebon
- Denpasar
- Depok
- Garut
- Gianyar
- Gresik
- Grobogan
- Indramayu
- Jakarta Barat
- Jakarta Pusat
- Jakarta Selatan
- Jakarta Timur
- Jakarta Utara
- Jember
- Jepara
- Jombang
- Karanganyar
- Karawang
- Kebumen
- Kediri
- Kendal
- Klaten
- Kudus
- Kuningan
- Lawang
- Lebak
- Madiun
- Magelang
- Majalengka
- Makassar
- Malang
- Medan
- Mojokerto
- Ogan Komering Ilir
- Padalarang
- Palembang
- Pamekasan
- Pandeglang
- Pangandaran
- Pasuruan
- Pati
- Pekalongan
- Probolinggo
- Purbalingga
- Purwakarta
- Purwokerto
- Purworejo
- Salatiga
- Semarang
- Serang
- Sidoarjo
- Sleman
- Solo
- Sragen
- Subang
- Sukabumi
- Sumedang
- Sumenep
- Surabaya
- Tabanan
- Tangerang
- Tangerang Selatan
- Tasikmalaya
- Wonogiri
- Yogyakarta
Gaji Pegawai Bank Woori Saudara Indonesia
Untuk gaji pegawai Bank Woori saudara dari setiap posisi adalah berkisar:
No. | Jabatan/ Posisi | Rata-rata Gaji Per Bulan |
1. | Account Officer | Rp 3,3 Jt |
2. | Account Officer SME | Rp 4,0 Jt |
3. | Account Officer Team Leader | Rp 4,0 Jt |
4. | Account Staff | Rp 4,0 Jt |
5. | Accounting | Rp 2,5 Jt |
6. | Accounting Manager | Rp 4,0 Jt |
7. | Administrasi | Rp 2,5 Jt |
8. | Administration Staff | Rp 4,0 Jt |
9. | Administrator | Rp 4,0 Jt |
10. | Administrator Staff | Rp 2,5 Jt |
11. | Appraisal | Rp 3,7 Jt |
12. | Appraisal Officer | Rp 4,0 Jt |
13. | Appraisal Staff | Rp 6,0 Jt |
14. | Assistant Manager | Rp 11,0 Jt |
15. | Assistant manager corporate communication | Rp 6,0 Jt |
16. | Audit Officer | Rp 4,0 Jt |
17. | AVP Predisbursement Head | Rp 22,5 Jt |
18. | Back Office | Rp 3,8 Jt |
19. | Back Office Staff | Rp 4,0 Jt |
20. | Branch Manager | Rp 12,0 Jt |
21. | Branch Manager SME | Rp 12,0 Jt |
22. | Branch Operation Manager | Rp 6,0 Jt |
23. | Branch Operational Manager | Rp 4,0 Jt |
24. | Business Analyst | Rp 6,0 Jt |
25. | Call Center | Rp 3,4 Jt |
26. | Call Center Agent | Rp 3,2 Jt |
27. | Card Business Officer | Rp 4,7 Jt |
28. | Card Bussines Officer | Rp 2,5 Jt |
29. | Card Loan Officer | Rp 4,0 Jt |
30. | Centralized Manager | Rp 12,0 Jt |
31. | Collection Staff | Rp 4,0 Jt |
32. | Commercial Banking Relationship Manager | Rp 8,0 Jt |
33. | Consumer Funding Staff | Rp 4,0 Jt |
34. | Corporate Culture & Change Management Specialist | Rp 6,0 Jt |
35. | Courier | Rp 4,0 Jt |
36. | Credit Administration | Rp 2,5 Jt |
37. | Credit Analyst | Rp 6,2 Jt |
38. | Credit and Collection Officer | Rp 4,0 Jt |
39. | Credit Card and Personal Loan | Rp 4,0 Jt |
40 | Credit Card Marketing | Rp 1,5 Jt |
41. | Credit Marketing Officer | Rp 2,5 Jt |
42. | Credit Marketing Staff | Rp 2,5 Jt |
43. | Credit Relationship Manager | Rp 6,1 Jt |
44. | Credit Reviewer | Rp 11,5 Jt |
45. | Custodian processing | Rp 6,0 Jt |
46. | Customer Business Manager | Rp 14,0 Jt |
47. | Customer Service | Rp 2,4 Jt |
48. | Customer Service Manager | Rp 4,0 Jt |
49. | Customer Service Staff | Rp 3,3 Jt |
50. | Direct Sales Officer | Rp 1,5 Jt |
51. | Direct Sales Representative | Rp 1,5 Jt |
52. | Executive Secretary | Rp 4,0 Jt |
53. | Field Collection | Rp 1,5 Jt |
54. | Field Collector | Rp 2,5 Jt |
55. | Fraud Investigation Staff | Rp 2,5 Jt |
Lanjutannya ada di bawah ini.
Gaji Pegawai Bank Woori Saudara 2024
Untuk gaji pegawai Bank Woori Saudara tahun 2024 yaitu:
No. | Jabatan/ Posisi | Rata-rata Gaji Per Bulan |
1. | Front End Staff | Rp 2,5 Jt |
2. | Fund Accounting | Rp 6,0 Jt |
3. | Funding Analyst | Rp 4,0 Jt |
4. | Funding Officer | Rp 3,8 Jt |
5. | Funding Sales Staff Trainee | Rp 4,0 Jt |
6. | Funding Staff | Rp 2,9 Jt |
7. | GA Staff | Rp 2,5 Jt |
8. | General Manager | Rp 55,0 Jt |
9. | Head Customer Service | Rp 4,0 Jt |
10. | Human Resources Specialist | Rp 4,0 Jt |
11. | Human Resources Staff | Rp 4,0 Jt |
12. | Information Technology App Development | Rp 2,5 Jt |
13. | Information Technology Auditor | Rp 4,0 Jt |
14. | Information Technology Supervisor | Rp 8,0 Jt |
15. | Internal Audit Staff | Rp 6,0 Jt |
16. | Internal Control | Rp 3,5 Jt |
17. | Internal control fraud | Rp 4,0 Jt |
18. | Internship | Rp 0,6 Jt |
19. | IT | Rp 4,0 Jt |
20. | IT Programmer and Analyst | Rp 4,0 Jt |
21. | Junior Officer | Rp 3,1 Jt |
22. | Junior Relationship Manager | Rp 6,0 Jt |
23. | Kasir | Rp 1,5 Jt |
24. | Legal Staff | Rp 4,0 Jt |
25. | Litigation Staff | Rp 8,0 Jt |
26. | Management Development Program | Rp 4,0 Jt |
27. | Management Trainee | Rp 4,6 Jt |
28. | Manager | Rp 15,3 Jt |
29. | Marketing | Rp 3,7 Jt |
30. | Marketing Communication | Rp 1,5 Jt |
31. | Marketing Staff | Rp 3,8 Jt |
32. | Marketing Staff Development Program | Rp 4,0 Jt |
33. | Marketing Supervisor | Rp 4,0 Jt |
34. | Mass Funding Staff | Rp 3,2 Jt |
35. | Mega Management Development Program | Rp 4,8 Jt |
36. | MIS and Data Analyst | Rp 2,5 Jt |
37. | Officer | Rp 4,8 Jt |
38. | Operation Control | Rp 4,0 Jt |
39. | Operational Manager | Rp 6,0 Jt |
40 | Operational Staff | Rp 2,5 Jt |
41. | Operational Supervisor | Rp 4,0 Jt |
42. | Personal Relationship Manager | Rp 4,7 Jt |
43. | Regional Human Capital Specialist | Rp 8,0 Jt |
44. | Relationship Manager | Rp 6,1 Jt |
45. | Relationship Manager – Corporate Banking | Rp 8,4 Jt |
46. | Relationship Officer | Rp 4,0 Jt |
47. | Retail Funding Officer | Rp 3,7 Jt |
48. | Retail Funding Officer Academy | Rp 2,5 Jt |
49. | Reviewer | Rp 4,0 Jt |
50. | RFOA (retail funding officer academy) | Rp 4,0 Jt |
51. | Risk Management Specialist | Rp 10,0 Jt |
52. | Security Officer | Rp 4,0 Jt |
53. | Sekretaris | Rp 2,5 Jt |
54. | Senior Call Center | Rp 4,0 Jt |
55. | Senior Loan Service Staff | Rp 6,0 Jt |
Lanjutannya ada di bawah ini.
Gaji Pegawai Bank Woori Saudara Terbaru
Gaji pegawai terbarunya yaitu:
No. | Jabatan/ Posisi | Rata-rata Gaji Per Bulan |
1. | Senior Officer | Rp 7,3 Jt |
2. | Senior Relationship Manager | Rp 7,1 Jt |
3. | Small Medium Enterprise Team Leader | Rp 8,0 Jt |
4. | SME Collection Staff | Rp 2,6 Jt |
5. | Staf Administrasi | Rp 4,0 Jt |
6. | Staff | Rp 3,7 Jt |
7. | Sub Branch Manager | Rp 8,0 Jt |
8. | Supervisor | Rp 5,3 Jt |
9. | Supervisor Logistics Dept | Rp 14,0 Jt |
10. | Support Staff | Rp 6,0 Jt |
11. | Surveyor | Rp 4,0 Jt |
12. | Team Leader | Rp 6,0 Jt |
13. | Telemarketing | Rp 3,8 Jt |
14. | Teller Bank | Rp 2,8 Jt |
15. | Trustee Assistant Relationship Manager | Rp 6,0 Jt |
16. | Unit Head | Rp 4,0 Jt |
Sumber: Hasil riset gajipokok.com
Catatan: Rata-rata gaji perusahaan di atas kemungkinan ada yang berbeda tergantung tiap daerah, masa jabatan, dan prestasi karyawan.
Contoh Slip Gaji Bank Woori Saudara Indonesia
Berikut adalah contoh dari slip gaji pegawai bank Woori Saudara:
Tunjangan dan Sistem Gaji Perusahaan
Untuk tunjangan didapatkan sesuai masa kerja dari terhitung masuk sebagai pegawai, seperti misalnya THR dan intensif lainnya.
Sedangkan untuk sistem gaji perusahaan yang diterima oleh pegawai akan disesuaikan dengan posisi jabatan dan masing-masing wilayah.
Syarat dan Cara Melamar Pekerjaan di Bank Woori Saudara Indonesia
Bagi Anda yang ingin bekerja dan mendapatkan gaji pegawai Bank Woori Saudara maka bisa melihat informasi yang ada di bawah ini.
- Kunjungi Situs Resmi e-rekrutmen BWS di Link https://karir.bankwoorisaudara.com/.
- Buat akun dengan cara klik menu Registrasi, Jika sudah kemudian Sign in.
- Lihat Lowongan yang tersedia pada bagian menu “Lowongan”.
- Buka menu “pengumuman”, untuk melihat pengumuman terbaru.
Alternatif lain cara melamar kerja di Bank Woori:
- Buatlah CV yang menarik.
- Pastikan keahlian Anda sudah sesuai dengan posisi yang ingin dilamar.
- Kirimkan lamaran lengkap dan CV ke alamat atau contact person berikut, Alamat : Treasury Tower 26th & 27th , District 8 Lot 28 Jl. Jend Sudirman Kav 52-53 Jakarta Selatan Kode Pos 12190
- email : [email protected]
Lowongan Kerja di Bank Woori Saudara
Jika berminat, Anda bisa melamar kerja di beberapa posisi berikut ini.
1. Staff Unit Service Development (Pengembangan Layanan)
Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan pengembangan dan simplifikasi dari proses pelayanan yang sesuai standar perbaikan.
- Membuat program untuk meningkatkan standard layanan.
- Melakukan dan memastikan program dan standard layanan tersosialisasi dan ter-implementasikan dengan baik ke semua kantor.
- Melakukan ulasan kebijakan standardisasi layanan.
- Memastikan bahwa pencapaian Performance Frontliners terus meningkat,
- Melakukan ulasan dan melakukan monitoring terhadap Performance ATM.
- Melakukan ulasan dan melakukan monitoring terhadap Performance Mobil Kas.
- Melakukan ulasan dan melakukan monitoring terhadap Performance EDC.
- Melakukan ulasan dan melakukan monitoring terhadap Performance HP Otentikasi.
- Membantu unit bisnis dalam menyelesaikan berbagai kendala yang dihadapi untuk memberikan pelayanan terbaik ke nasabah.
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 untuk semua jurusan.
- Usia maksimal 26 tahun.
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office dengan mahir (terutama Excel).
- Mempunyai kemampuan untuk editing foto dan video adalah nilai tambah.
- Mempunyai pengalaman dalam bidang service development/ pengembangan layanan minimal 2 tahun.
- Menguasai bahasa Inggris secara lisan dan tulisan.
- Pria lebih diutamakan.
2. Staff Unit Customer Care (Keluhan Nasabah)
Deskripsi Pekerjaan:
- Menjaga tingkat kualitas pelayanan untuk memenuhi dan atau melampaui kebutuhan nasabah.
- Membuat dan memberikan ulasan terhadap kebijakan pengaduan nasabah bank.
- Menyelesaikan pengaduan nasabah dengan baik dan tepat pada waktunya.
- Melakukan sosialisasi terhadap semua frontliners yang berkaitan dengan update kebijakan pengaduan nasabah.
- Membuat dan memberikan ulasan terkait dengan layanan call center Bank Laporan Bulanan Call Center sudah diselesaikan dengan tepat pada waktunya.
- Mengerjakan laporan pengaduan nasabah Triwulan untuk OJK dan Bank Indonesia dengan tepat waktu.
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 untuk semua jurusan.
- Usia maksimal 26 tahun.
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office adalah nilai tambah.
- Memiliki kemampuan untuk editing foto dan video adalah nilai tambah.
- Menguasai bahasa Inggris secara lisan dan tulisan.
- Memiliki pengalaman dalam bidang customer care/ customer experience/ keluhan nasabah minimal 2 tahun.
- Diutamakan wanita.
3. Back Office
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 untuk semua jurusan.
- IPK minimal 3.00 dari skala 4.00.
- Pria/Wanita.
- Usia maksimal 26 tahun.
- Belum menikah.
- Diutamakan yang berpengalaman.
- Fresh Graduate diperkenankan melamar.
- Berpenampilan menarik, komunikatif, team work dan berorientasi pada target.
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah BWS KC Surabaya.
4. Staff Marketing Funding
Deskripsi pekerjaan:
- Melaksanakan strategi serta rencana kerja untuk kantor cabang yang berkaitan dengan pertumbuhan bisnis penghimpunan dana pihak ketiga dalam segmen retail.
- Melaksanakan program untuk meningkatkan jumlah nasabah baru dana pihak ketiga untuk segmen retail di kantor cabang / kantor cabang pembantu. Kandidat juga bertanggung jawab dalam meningkatkan pendapatan kantor cabang / kantor cabang pembantu.
- Bertanggung jawab dalam pencapaian target yang ditetapkan oleh manajemen (kuantitatif dan kualitatif).
- Memberikan ide ke supervisor untuk penetapan target dan juga rencana kerja anggaran tahunan kantor cabang bidang kegiatan penghimpunan Dana Pihak Ketiga segmen Retail.
- Membantu supervisor dalam mengelola bisnis di bidang Funding segmen Retai pada Kantor Cabang/Kantor Cabang Pembantu.
- Bertanggung jawab untuk menerapkan standar layanan pada unit kerjanya yang sesuai ketentuan ditetapkan oleh perusahaan.
- Memastikan administrasi dokumen dan persyaratan sudah lengkap sesuai ketentuan yang berlaku untuk melaksanakan kegiatan pengelolaan DPK segmen Retail.
- Menyusun laporan harian, mingguan, dan bulanan berkaitan dengan DPK kelolaannya.
Rangkaian Tes Kerja yang akan dilewati Oleh Para Pelamar
- Setelah register dan sign in di situs e-rekrutmen maka lihatlah informasi lowongan yang tersedia.
- Tahap awal yang akan dilalui adalah tahap administrasi.
- Wawancara Awal.
- Psikotest & Toefl ( Seleksi meliputi tes Intelegensia, Psikotes & Toefl).
- Wawancara Akhir.
- Tes Kesehatan.
Contoh Surat Lamaran Kerja Bank Woori Saudara
Berikut adalah contoh dari surat lamaran kerja untuk Bank Woori Saudara yang telah kami siapkan, Anda bisa menjadikannya sebagai referensi.
Depok, 10 April 2024
Kepada Yth,
Personalia Bank Woori Saudara
(Alamat perusahaan)
Perihal: Lamaran Pekerjaan
Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama: Olivia Sania Diandra
Tempat/ Tanggal Lahir: Jakarta, 13 April 1998
Alamat: Jl. Pondok Rajeg, No. 31, RT 08/ RW 08, Depok, Jawa Barat
Pendidikan Terakhir: S1 Ilmu Komunikasi Universitas Bersama Bangsa
IPK: 3,20 dari skala 4,00
Sesuai dengan informasi yang saya dapatkan dari website resmi Bank Woori Saudara sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Staff Unit Service Development. Saya mengajukan diri untuk melamar kerja di Bank Woori Saudara dan mengisi posisi sebagai Staff Unit Service Development.
Saya memiliki kemampuan komunikasi yang baik, senang mempelajari hal baru, mampu editing foto dan video, tekun, mampu bekerja di bawah tekanan, menguasai bahasa Inggris secara lisan dan tulisan, dan menguasai Microsoft Excel.
Dalam surat lamaran kerja ini juga saya lampirkan fotokopi KTP, fotokopi ijazah pendidikan terakhir, sertifikat pelatihan public speaking, SKCK, dan CV.
Besar harapan saya untuk dapat bergabung dengan Bank Woori Saudara. Demikian surat lamaran kerja ini dibuat dengan sebenar-benarnya. Atas perhatian Saudara, saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Olivia Sania Diandra
Contoh Surat Lamaran Kerja Melalui Email
To: …
Cc: …
Subjek: Lamaran Kerja – Nama Pelamar – Posisi yang Ingin Dilamar
Depok, 10 April 2024
Kepada Yth,
Personalia Bank Woori Saudara
(Alamat perusahaan)
Perihal: Lamaran Pekerjaan
Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama: Olivia Sania Diandra
Tempat/ Tanggal Lahir: Jakarta, 13 April 1998
Alamat: Jl. Pondok Rajeg, No. 31, RT 08/ RW 08, Depok, Jawa Barat
Pendidikan Terakhir: S1 Ilmu Komunikasi Universitas Bersama Bangsa
IPK: 3,20 dari skala 4,00
Sesuai dengan informasi yang saya dapatkan dari website resmi Bank Woori Saudara sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Staff Unit Service Development. Saya mengajukan diri untuk melamar kerja di Bank Woori Saudara dan mengisi posisi sebagai Staff Unit Service Development.
Saya memiliki kemampuan komunikasi yang baik, senang mempelajari hal baru, mampu editing foto dan video, tekun, mampu bekerja di bawah tekanan, menguasai bahasa Inggris secara lisan dan tulisan, dan menguasai Microsoft Excel.
Dalam surat lamaran kerja ini juga saya lampirkan fotokopi KTP, fotokopi ijazah pendidikan terakhir, sertifikat pelatihan public speaking, SKCK, dan CV.
Besar harapan saya untuk dapat bergabung dengan Bank Woori Saudara. Demikian surat lamaran kerja ini dibuat dengan sebenar-benarnya. Atas perhatian Saudara, saya ucapkan terima kasih.
Hormat saya,
Olivia Sania Diandra
Kesimpulan
Selesai sudahlah informasi lengkap seputar BWS beserta info Gaji Pegawai Bank Woori Saudara Indonesia 1906, semoga bermanfaat dan sampai jumpa di informasi perbankan lainnya.